Karyawati Dipecat Karena Menolak Vaksin Kedua untuk Mencegah Covid

- 8 November 2021, 19:43 WIB
Louise menangis setelah kehilangan pekerjaannya karena menolak vaksinasi Covid kedua.*
Louise menangis setelah kehilangan pekerjaannya karena menolak vaksinasi Covid kedua.* /MEN Media/

ZONA PRIANGAN - Seorang karyawati yang bekerja di panti jompo Alderson House, Hull, Inggris dipecat karena menolak suntikan vaksin Covid.

Sebenarnya, Louise Akester (36) sudah bekerja di panti jompo Alderson House selama 14 tahun.

Dia sudah menikmati rasa kekeluargaan dengan para penghuni panti jompo yang dirawatnya. Jadi Louise sangat sedih harus berpisah dengan mereka.

Baca Juga: Xi Jinping Berpeluang Menduduki Jabatan Presiden China untuk Ketiga Kalinya, Raih Prestasi Bidang Militer

Menurut aturan Pemerintah Inggris, semua pekerja perawatan di panti jompo harus disuntik ganda terhadap virus mulai 11 November.

Tetapi Akester menolak untuk disuntik ganda, dengan alasan masih menunggu efek samping dari vaksin pertama.

Dalam klip yang direkam pada Jumat sore, Akester terlihat menangis beberapa menit setelah menyelesaikan shift terakhirnya, lapor HullLive.

Baca Juga: Joe Biden Tertangkap Kamera Tertidur di Pembukaan KTT Iklim COP26, Donald Trump Kini Bisa Tertawa

Dia mengatakan: "Itu hal tersulit yang pernah saya lakukan, mengucapkan selamat tinggal kepada semua orang."

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x