Persib Jadi Perhitungan, Arema Datangkan Pelatih Carlos Oliveira

- 18 September 2020, 08:16 WIB
PELATIH baru Arema FC.*/DOK. CARLOS OLIVEIRA
PELATIH baru Arema FC.*/DOK. CARLOS OLIVEIRA /

ZONA PRIANGAN - Arema FC Malang serius menghadapi lanjutan kompetisi Liga 1 2020.

Selain membaca kekuatan lawan, semacam Persib Bandung, Persija Jakarta, dan Persebaya Surabaya, manajemen Arema Fc sudah mempersiapkan tim secara matang.

Hal itu dibuktikan dengan mendatangkan pelatih baru asal Brazil, Carlos Oliveira.

Baca Juga: Penyakit Hati Bisa Merusak Kehidupan Dunia dan Akhirat

Manajemen Arema FC berharap, Carlos Oliveira mampu mendongkrak prestasi, walaupun pada kompetisi tahun ini tidak dikenalkan degradasi.

General Manager Arema FC Rudi Widodo mengungkapkan, pihaknya sudah mempelajari rekam jejak Carlos Oliveira.

"Pertimbangannya sudah matang. Dan Carlos Oliveira merupakan sosok yang diangap paling cocok," kata Rudi yang dikutip ZonaPriangan.com dari laman. rri.co.id.

Baca Juga: Kebakaran Gedung Kejagung Bukan dari Korsleting Listrik, Polisi Temukan Unsur Pidana

Pada musim kompetisi ini, Carlos Oliveira tetap dalam bahan evaluasi, dalam arti manajemen Arema FC akan mempertahankan diri jika menunjukan kinerja bagu.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x