Ternyata Selama Pandemi Serangan Siber Meningkat Signifikan, Pemprov Jabar Capai 10 Juta Serangan di 2020

- 27 April 2021, 00:14 WIB
Ternyata Selama Pandemi Serangan Siber Semakin Meningkat Signifikan, Pemprov Jabar Capai 10 Juta Serangan.
Ternyata Selama Pandemi Serangan Siber Semakin Meningkat Signifikan, Pemprov Jabar Capai 10 Juta Serangan. /Pixabay/Geralt/

ZONA PRIANGAN – Ternyata serangan siber ke Pemda Provinsi Jawa Barat selama 2020 tercatat 10 juta serangan.

Dan serangan semakin meningkat siginifikan terjadi selama pandemi Covid-19.

Untuk mengantisipasi hal tersebut, pemerintah kabupaten/kota perlu membangun kesadaran dan ketahanan siber dalam menjaga sistem jaringan IT dari serangan siber.

Baca Juga: 40 Wanita Telanjang Berpikir Balkon Masih Area Privasi, Grechin: Keputusannya Cuma 1 Menit

Sehingga tidak ada data- data penting yang dirusak atau dicuri untuk kepentingan para peretas.

Seperti yang dikatakan Kepala Diskominfo Jabar Setiaji. Dia mengungkapkan di akhir 2020 tercatat jumlah serangan siber ke Pemprov Jabar meningkat cukup signifikan.

“Selama tahun 2020 hampir 10 juta serangan yang masuk,” katanya saat digelar Webinar Sandikami Mania Series#11 oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Jawa Barat belum lama ini.

Baca Juga: Para Ilmuwan Mengklaim, Obat Flu Berpotensi 'Membunuh' Virus Corona dalam Beberapa Hari

Menurut Setiaji, peningkatan kesadaran keamanan siber di tubuh pemerintah daerah penting seiring tren serangan siber yang meningkat selama masa pandemi.

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x