Demi Meningkatkan Swasembada Beras, Ribuan Petani di Majalengka Mendapatkan Pelatihan

- 11 Agustus 2022, 22:16 WIB
Para Petani di Majalengka mendapatkan pelatihan.
Para Petani di Majalengka mendapatkan pelatihan. /Zonapriangan.com/ Rachmat Iskandar ZP

Nama kegiatannya IPDMIP (Integrated Participatory Development And Management Of Irrigation Project) sebuah proyek pengembangan pertanian dalam upaya peningkatan swasembada beras, kegiatan pendidikan IPDMIP yang dilaksanakan selam 4 Bulan yang di bagi 12 kali pertemuan dengan peserta tidak kurang dari 1000 peserta dari 40 kelompok petani yang berasal dari 19 Kecamatan dan 24 Desa.

Bupati Majalengka Karna Sobahi, menyampaikan, saat ini kabupaten Majalengka merupakan Kabupaten yang termasuk 3 Kabupaten dengan pertumbuhan yang baik setelah pandemi. Hal ini dikarenakan ketahan pangan di Kabupaten Majalengka relatif setabil dan salah satu indikator naiknya stabilitas ekonom didaerah itu ditentukan oleh kaum petani , untuk itu sektor pertanian harus di ditingkatkan dan didukung dengan fasilitas baik dari sarana ataupun prasarananya.

Baca Juga: Empat Anggota Geng Motor Berhasil Ditangkap, Korban Dikeroyok hingga Meninggal Dunia

Bupati menyampaikan pihaknya telah mengangkat tidak kurang 1000 petugas penyuluh baik penyuluh ketahanan pangan, pertanian, dan perikanan mudah-mudah ini akan memberikan epek yang baik terhadap ketahanan pangan di Kabupaten Majalengka.(Rachmat Iskandar)***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x