Update Harga Emas, Pembeli Tertarik Jenis Retro, Jenis Antam dan UBS Kembali Turun

3 September 2020, 07:15 WIB
Harga Emas Antam di Bukit LM Surabaya CITO, Surabaya. /ANTARAFOTO.COM/

ZONA PRIANGAN - Harga penjualan emas di Pegadaian dua hari terakhir ini  agak menarik.

Harga emas Antam dan emas UBS masih mengalami penurunan, sementara untuk jenis emas Retro kembali naik.

Kondisi itu kemungkinan dipengaruhi oleh selera pembeli, yang kemungkinan lebih tertarik pada jenis emas Retro sehingga meningkatkan harga jual.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Cair Pekan Ini, Pastikan Nomor Rekening Anda Aktif

Semua jenis emas rata-rata dijual dengan harga di kisaran Rp 1 juta untuk berat satu gram.

Harga emas memang selalu menggiurkan, tidak heran jika banyak orang yang menanamkan investasi ke logam mulia ini.

Berikut daftar harga emas yang dilansir dari Aplikasi Pegadaian Digital yang dikutip zonapriangan.com Kamis 3 September 2020 selengkapnya.

Baca Juga: Harga Lebih Rendah, Membuat iPhone 11 Menjadi Smartphone Terlaris di Dunia

Harga emas Antam

0.5 gram Rp 564.000
1.0 gram Rp 1.068.000
2.0 gram Rp 2.093.000
3.0 gram Rp 3.129.000
5.0 gram Rp 5.201.000

Baca Juga: Kontes Kreativitas Mengajar Guru SMK, Upaya Meningkatkan Kualitas Belajar Daring

10.0 gram Rp 10.356.000
25.0 gram Rp 25.876.000
50.0 gram Rp 50.655.000
100.0 gram Rp 100.822.000

Baca Juga: Dapat Pengalaman dari Latihan, Saiful Ingin Mencicipi Pertandingan Persahabatan Persib

Harga emas Retro

0.5 gram Rp 499.000
1.0 gram Rp 997.000
2.0 gram Rp 1.993.000
3.0 gram Rp 2.989.000
5.0 gram Rp 4.981.000

Baca Juga: Jadi Pedagang Kerupuk Itu Rumit, Harus Kerja di Pabrik Tanpa Upah, Begitulah Nasib Orang Kecil

10.0 gram Rp 9.960.000
25.0 gram Rp 24.900.000
50.0 gram Rp 49.799.000
100.0 gram Rp 99.597.000

Baca Juga: Pedagang Nekat, Menjajakan Barang di Atas Rel Kereta Api yang Masih Aktif

Harga emas Antam Batik

0.5 gram Rp 619.000
1.0 gram Rp 1.189.000

Harga emas UBS

Baca Juga: Ceker Mercon Neng Dinda, Dikenal di Kalangan Pegawai Negeri

0.5 gram Rp 547.000
1.0 gram Rp 1.042.000
2.0 gram Rp 2.036.000
5.0 gram Rp 5.143.000

Baca Juga: Jangan Mengaku Penggemar Cilok kalau Belum Coba Cilok Berbahan Baku Aci Kawung

10.0 gram Rp 10.174.000
25.0 gram Rp 25.344.000
50.0 gram Rp 50.220.000
100.0 gram Rp 99.902.000

Baca Juga: Peternak Bebek Makin Sedikit, Usaha Telur Asin Ibu Suryati Terancam

Anda juga dapat cek secara berkala di laman resmi Pegadaian, melalui
aplikasi Pegadaian Digital atau kantor cabang pegadaian terdekat.***

Editor: Parama Ghaly

Tags

Terkini

Terpopuler