Inilah Beberapa Faktor yang Membuat Kaum Milenial dan Gen Z Boros serta Sulit Menabung, Apakah Itu?

- 7 Februari 2022, 12:22 WIB
Ilustrasi menabung dan investasi sejak dini. Faktor-faktor inilah yang membuat kaum milenial dan gen Z boros dan sulit menabung.
Ilustrasi menabung dan investasi sejak dini. Faktor-faktor inilah yang membuat kaum milenial dan gen Z boros dan sulit menabung. /Pixabay/Nattanan 23/

Baca Juga: Ibu-ibu Tak Perlu Menangis Lagi Saat Mengiris Bawang, Coba Rasakan Sensasi Bawang Sunion

"Dengan rasa cukup, kita jadi tidak mudah merasa iri dengan kehidupan orang lain yang kita lihat dari media sosial," tambahnya.

Finance & Business Planning Director, Bank Sampoerna, Henky Saputra, menyatakan bahwa belajar dari krisis ekonomi yang mendadak terjadi, seperti pandemi Covid-19, menjadi sangat pentingnya hidup terencana, seperti memiliki tabungan dan hidup hemat.

"Kami ingin membantu menyiapkan generasi milenial sebagai penggerak perkonomian di masa depan dengan memperkenalkan mereka kepada gaya hidup minimalis sebagai salah satu cara untuk belajar bijak dalam pengeluaran dan mengelola keuangan mereka tanpa perlu merasa takut ketinggalan tren," paparnya.

Baca Juga: Pasukan Elit SAS Inggris Sudah Tiba di Ukraina, Bantu Pertahanan dari Serangan Rusia

Pola pikir ini, menurut Henky, diharapkan dapat meminimalisir risiko finansial mereka akibat situasi ekonomi yang dapat memburuk kapan saja dan secara mendadak pada masa mendatang.

"Dana pihak ketiga berupa tabungan yang berhasil dihimpun Bank Sampoerna per September 2021 sendiri tumbuh sebesar 18% menjadi Rp1,4 triliun jika dibandingkan posisi yang sama pada tahun sebelumnya yang sebesar Rp1,2 triliun," katanya.

Sementara, lanjut Henky, pertumbuhan transaksi digital bank mereka menunjukkan tren yang sangat baik. Meski tidak terlepas dari dampak penurunan aktivitas ekonomi secara keseluruhan, jumlah transaksi digital terus bertumbuh dan hingga September 2021 mencapai sebesar 23,8 juta transaksi atau meningkat hampir 3 (tiga) kali lipat dibandingkan dengan jumlah transaksi pada sembilan bulan pertama tahun 2020.

Lebih lanjut Henky mengatakan, Sampoerna Mobile Banking hadir untuk membantu generasi muda mengelola keuangan mereka secara digital dengan mudah dan praktis, serta mengajak mereka rajin menabung dengan menghadirkan produk tabungan Sampoerna Mobile Saving.

"Dengan menabung di kita, nasabah akan mendapatkan poin undian yang akan diundi setiap bulan, serta undian grand prize setiap triwulanan, dengan total hadiah tiga miliar rupiah," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah