5 Rumor Jelang Proses Vaksinasi, Diimbau Agar Masyarakat Tak Mempercayainya

- 22 Desember 2020, 16:24 WIB
Ilustrasi suntik vaksin.
Ilustrasi suntik vaksin. /Jochen Pippir/Pixabay /

 

ZONA PRIANGAN - Pemerintah telah menerima 1,2 juta dosis vaksin Covid-19 buatan Sinovac, yang telah mendarat di Bandara Soekarno Hatta pada Minggu, 6 Desember 2020 dari Beijing.

Pemerintah menyatakan bahwa vaksin Sinovac, diuji secara klinis di Bandung sejak Agustus 2020. Pemerintah juga masih upayakan 1,8 juta dosis vaksis Covid-19 yang akan tiba pada awal Januari 2021.

Selain vaksin dalam bentuk jadi, Desember ini juga akan tiba 15 juta dosis vaksin, lalu pada Januari 2021, juga akan datang 30 juta dosis vaksin dalam bentuk bahan baku curah yang akan diproses lebih lanjut oleh Bio Farma.

Baca Juga: Vaksin Covid-19 Telah Datang, Namun Perjalanan masih Panjang dan Didistribusikan Berjenjang

Dengan kedatangan vaksin Covid-19 ini, maka proses vaksinasi akan segera dilakukan dan ditegaskan oleh pemerintah tanpa dipungut biaya.

Namun, belakangan ini juga beredar luas di tengah masyarakat kabar tidak benar terkait vaksin Covid-19.

Seperti telah ditulis oleh jakbarnews.com dengan judul: Jelang Proses Vaksinasi, Masyarakat Dihimbau JANGAN PERCAYA 5 Rumor Ini, Terkait Vaksin Covid-19!

Bahkan dari sebelum vaksin tersebut tiba di Indonesia, kabar miring tersebut diyakini banyak orang sehingga merasa enggan untuk divaksin.

Baca Juga: Semua Objek Wisata di Kabupaten Majalengka Tetap Ditutup Pada Libur Natal dan Tahun Baru

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: Berbagai Sumber Jakbarnews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x