Dokter Saddam Ismail: 9 Manfaat Mengonsumsi Bawang Putih Mentah, Nomor Tiga Mampu Mengatasi Jerawat

- 28 Maret 2022, 21:21 WIB
Dokter Saddam Ismail.*
Dokter Saddam Ismail.* /Tangkapan Layar YouTube /Saddam Ismail

4. Mengendalikan tekanan darah

Orang yang mengidap penyakit tekanan darah tinggi (hipertensi) bisa mencoba bawang putih mentah ini untuk membantu mengontrol tekanan darahnya.

Manfaat bawang putih untuk menurunkan tekanan darah berkat adanya senyawa Allicin. Konsumi bawang putih mentah ini jangan berlebihan, tetap harus mengikuti takarannya yang aman.

5. Menyehatkan jantung

Karena manfaatnya dapat menurunkan koleterol dan bisa menurunkan tekanan darah tinggi, tentunya akan menyehatkan jantung, menurunkan terkena aterosklerosis atau penebalan dinding pembuluh darah.

Baca Juga: Untuk Ibu-ibu, Lakukan 4 Hal Ini agar Terhindar dari Osteoporosis dan Nyeri Sendi

6. Menjaga kesehatan otak

Mengkonsumsi bawang putih mentah dapat menjaga kesehatan otak, melindungi sel otak dari penyakit, efek penuaan, melawan peradangan dan stres oksidatif. Selain itu dapat melawan penyakit neurologis seperti alzheimer atau demensia.

7. Mencegah kebotakan

Bagi Anda yang memiliki masalah rambut rontok atau kebotakan di usia muda bisa diatasi dengan mengonsumsi bawang putih mentah karena bawang putih bisa mengatasi kebotakan.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x